Tumble (atau disebut juga sebagai cascading reel) adalah sebuah fitur dalam game slot online dimana kombinasi kemenangan pemain dapat "pecah"/"konek" berkali-kali dalam satu ronde spin yang sama.
Variasi jumlah tumbling yang terjadi bergantung pada hoki pemain. Tumbling hanya akan berhenti ketika reel sudah tidak memunculkan kombinasi kemenangan (bergantung dengan payline game slot yang Brodi mainkan).
Sistem tumble mengajak pemain untuk terus berinteraksi dengan game. Setiap spin terasa lebih berarti karena ada jutaan kemungkinan bahwa sesi spin tersebut akan menghasilkan kemenangan terus-menerus.
Game juga terasa lebih gacor ketika melihat kombinasi simbol pecah lalu digantikan simbol-simbol baru dengan potensi kemenangan ekstra tanpa batas. Semakin banyak tumbling-nya, semakin besar juga potensi kemenangan yang bisa Brodi dapatkan.
Ada banyak game yang menawarkan fitur ini. Terkadang hadir penuh dalam mode spin apapun (seperti di Gates of Olympus, Starlight Princess & Sweet Bonanza), namun ada juga yang hadir di fitur spesial saja. Slot Immortal Romance misalnya menawarkan sistem tumble dalam mode scatter free spin berjenjang.
Dimanapun fitur ini keluar, pastinya akan terasa lebih spesial. Apalagi jika ditemani dengan simbol perkalian besar yang keluar dan menambah jumlah kemenangan yang bisa Brodi dapatkan dari game.